Halo,
Bisa, silakan mengikuti setting berikut, untuk menambahkan opsi Free Shipping.
1. Masuk ke Woocommerce > Setting > Shipping
2. Buat Shipping Zone baru
3. Masukkan Zone Name, misal Gratis Ongkir
3. Masukkan Zone Regions => Pilih Indonesia
4. Untuk spesific masukkan kode pos di daftar free shipping
5. Shipping Methods pilih Free Shipping
Bisa dilihat di screenshot berikut:
https://prnt.sc/zxfbcy
Nanti akan muncul opsi Free Shipping seperti screenshot berikut: https://prnt.sc/zxff6j
Salam,
Tonjoostudio Support.